Judul : Guna Tingkatkan Perekonomian Keluarga, Sertu Saefudin Ternak Ayam Petelur
link : Guna Tingkatkan Perekonomian Keluarga, Sertu Saefudin Ternak Ayam Petelur
Guna Tingkatkan Perekonomian Keluarga, Sertu Saefudin Ternak Ayam Petelur
![]() |
Sertu Saefudin |
Disela-sela berdinas membina masyarakat di wilayahnya, dia dengan cerdiknya mengembangkan usaha ternak ayam petelur, Jumat(28/01/2021).
Dengan memanfaatkan lahan yang masih kosong miliknya, dia jadikan tempat ternak ayam petelur. Kini, setidaknya, sudah ada sebanyak 100 ekor ayam petelur yang dikelola bersama keluarganya.
Diakui Babinsa Girikerto Sertu Saefudin, bahwa kegiatan ini untuk membantu perekonomian keluarga. “Ya, saya satu tahun terakhir ini mencoba ternak ayam petelur. Ditengah kesibukan dinas sebagai Babinsa, saya juga memanfaatkan waktu luang seperti pulang kerja untuk beternak ayam,” pungkasnya.
Apalagi sekarang kebutuhan akan telur yang terus semakin meningkat. Inilah yang membuatnya tertarik mencoba beternak ayam petelur, kata Saefudin.
Menurutnya, "kebutuhan akan telur tidak diimbangi dengan produksi yang besar, dampaknya, terjadilah kekurangan persediaan telur di pasaran sehingga menjadi peluang kami untuk mencoba usaha ini," ucap Sertu Saefudin.
(Penramil03Turi)
Guna Tingkatkan Perekonomian Keluarga, Sertu Saefudin Ternak Ayam Petelur
Sudah dibaca Guna Tingkatkan Perekonomian Keluarga, Sertu Saefudin Ternak Ayam Petelur linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2021/01/guna-tingkatkan-perekonomian-keluarga.html
0 Response to "Guna Tingkatkan Perekonomian Keluarga, Sertu Saefudin Ternak Ayam Petelur"
Posting Komentar