Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan

Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan - Hallo sahabat Malaysia dan Sekitarnya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artis, Artikel Berita, Artikel Budaya, Artikel Kabar, Artikel Malaysia, Artikel Melayu, Artikel News, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Singapore, Artikel Singapura, Artikel Sosial, Artikel Terbaru, Artikel Terkini, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan
link : Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan

Baca juga


Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan

Pertemuan Ketua DPRD dan Wakil Ketua bersama Pengurus NPC-
BATAM I KEJORANEWS.COM : Ketua DPRD Batam menerima kunjungan dari National Paralympic Committee (NPC) Kota Batam, pada Senin 15 Januari 2024 di ruang kerja Ketua DPRD Batam.


Mawardi, Ketua National Paralympic Committee (NPC) Kota Batam mengatakan, NPC ini adalah sebuah wadah organisasi olahraga prestasi bagi para penyandang disabilitas. NPC Kota Batam sendiri berdiri sejak tahun 2008 dan atlet batam sudah berprestasi dibawah naungan Koni Batam.


"Pada tahun 2016 kami pisah dari Koni Batam masalah prestasi kami tahun 2008 sudah ada prestasi dan di tahun 2016 mendapatkan prestasi dari cabang olahraga renang dan atletik.Pada tahun 2023 lalu NPC Kota Batam mulai mendapat perhatian dan anggaran walaupun sangat minim. " Kata Mawardi


"Kami masih berprestasi di tingkat pelajar, di tingkat dewasa PON di Papua pada tahun 2021 juga meraih prestasi, tetapi waktu itu kami belum mendapatkan anggaran dari Pemerintah Kota Batam. Ketika tahun 2023 mendapat anggaran Alhamdulillah mendapat prestasi tingkat pelajar 1 emas, 1 perak dan 1 perunggu dari cabang olahraga renang dan bocia." Tambah Ketua NPC Kota Batam


Dalam pertemuan kali ini, ia ingin meminta tolong kepada Ketua DPRD Batam untuk membantu agar bisa mendapat anggaran kembali dari Pemko Batam pada tahun 2024.


Sementara itu, Ketua DPRD Batam Nuryanto, SH, MH. mengatakan dalam pertemuan ini untuk bersilaturahmi dan memperkenalkan organisasi ini bergerak dibidang olahraga khusus.


"NPC ini merupakan wadah seperti KONI yang menaungi cabang - cabang olahraga." Ucap Cak Nur sapaan akrab Nuryanto.


Nuryanto juga mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada NPC Kota Batam ini.


Ia berharap organisasi ini bisa menjadi tempat atau wadah untuk olahraga khusus ini. Agar organisasi dan kepengurusan ini bisa berfungsi, berguna dan bermanfaat sebagai tempat para atlet disabilitas yang ada di Kota Batam.


Tidak hanya itu saja, pada tahun 2024 ini para atlet NPC ini akan mengikuti PON di Medan dan Aceh.


"Mudah-mudahan para atlet National Paralympic Committee (NPC) Batam ini bisa membawa nama Kota Batam ke kancah Nasional dan Internasional." Tutup Cak Nur





Humas DPRD/ Red



Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan

Sekianlah artikel Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Sudah dibaca Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2024/01/siap-bawa-nama-batam-di-ajang-nasional.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Siap Bawa Nama Batam di Ajang Nasional, Atlet NPC Batam Minta Dukungan"

Posting Komentar