Judul : Kapolsek Pedes Bagikan 100 Masker
link : Kapolsek Pedes Bagikan 100 Masker
Kapolsek Pedes Bagikan 100 Masker
![]() |
AKP Ade Firmansyah bersama Personilnya |
Hadir dalam giat tersebut Kapolsek AKP Ade Firmansyah, SE, empat anggota Polsek Pedes, satu anggota TNI dan Perangkat Desa.
AKP Ade Firmansyah menjelaskan, tujuan giat tersebut untuk menegur pelanggar dengan cara humanis, melakukan penegakan disiplin bagi masyarakat yang tidak menggunakan masker bahkan menghimbau agar selalu mencuci tangan, mentaati aturan serta jaga jarak aman 1-2 meter dan jaga kebersihan untuk mencegah penyebaran Covid-19.
"Dari hasil giat ini ada 21 teguran bagi pengendara serta masyarakat yang tidak memakai masker, ada 5 Tindakan Phisik yang dipakukan, lalu kami membagikan masker sebanyak 100 Pcs dan selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman dan kondusif," ujar Ade Firmansyah.
(H.Polsek Pedes)
Kapolsek Pedes Bagikan 100 Masker
Sudah dibaca Kapolsek Pedes Bagikan 100 Masker linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2021/01/kapolsek-pedes-bagikan-100-masker.html
0 Response to "Kapolsek Pedes Bagikan 100 Masker"
Posting Komentar