Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional

Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional - Hallo sahabat Malaysia dan Sekitarnya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artis, Artikel Berita, Artikel Budaya, Artikel Kabar, Artikel Malaysia, Artikel Melayu, Artikel News, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Singapore, Artikel Singapura, Artikel Sosial, Artikel Terbaru, Artikel Terkini, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional
link : Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional

Baca juga


Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional

Damkar BP Batam Dalam Skill Competition
BATAM I KEJORANEWS.COM: Menyambut HUT Pemadam Kebakaran ke-101 tahun, Direktorat Pengamanan Aset Badan Pengusahaan (BP) Batam, melalui Sub Direktorat Mitigasi dan penanggulangan kebakaran ikut berpatisipasi dalam kegiatan Skill Competition tingkat nasional. Sabtu, (29/02/2020)

Kepala Subdit Mitigasi dan Penanggulangan Kebakaran BP Batam, Barlian Untoro mengatakan BP Batam mengikusertakan 1 tim yang terdiri dari 6 orang dengan 3 orang cadangan yang sudah berlatih selama hampir 3 bulan.

“Pada hari ini telah selesai dilaksanakan 2 jenis pertandingan yang diikuti oleh 49 tim pemadam kebakaran kabupaten kota seluruh Indonesia, dan kami ikut serta dalam pertandingan hari ini. Yang dipertandingkan adalah Leader Pitching dan Hose Laying,” katanya dilokasi kegiatan yang berlangsung dari tanggal 27/2  hingga 1/5/2020 di Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Tim Subdit Mitigasi dan Penanggulangan Kebakaran BP Batam
Tim Subdit Mitigasi dan Penanggulangan Kebakaran BP Batam, terdiri dari enam personil dibagi untuk ikut 3 kategori, yaitu empat personil ikut kategori Hose Laying dan Ladder Pitching dan dua personil ikut kategori Suvival.

"Kegiatan ini sudah kesekian kalinya kami ikuti, dan kami juga pernah punya prestasi. Saat ini kami memberikan kesempatan kepada teman-teman yang baru untuk ikut kegiatan ini dan merasakan atmosfir dari skill competition ini," tambahnya.

"Kegiatan ini merupakan suatu penghargaan kepada semua personil pemadam kebakaran BP Batam, dan merupakan upaya kami menjaga eksistensi Badan Pengusahaan di tingkat nasional," pungkasnya Direktorat Pengamanan Aset BP Batam.



Humas BP Batam/Andi


Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional

Sekianlah artikel Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Sudah dibaca Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2020/02/damkar-bp-batam-ikuti-kompetisi-tingkat.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Damkar BP Batam Ikuti Kompetisi Tingkat Nasional"

Posting Komentar