Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan

Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan - Hallo sahabat Malaysia dan Sekitarnya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artis, Artikel Berita, Artikel Budaya, Artikel Kabar, Artikel Malaysia, Artikel Melayu, Artikel News, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Singapore, Artikel Singapura, Artikel Sosial, Artikel Terbaru, Artikel Terkini, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan
link : Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan

Baca juga


Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan

Pohon Kurma di Halaman Masjid -
ANAMBAS I KEJORANEWS.COM : Pohon Kurma yang biasanya tumbuh di wilayah padang pasir khususnya di Timur Tengah,  ternyata juga bisa tumbuh di Anambas, Kepulauan Riau.


Tumbuhnya satu batang pohon kurma tersebut berada di samping halaman Masjid Jamik Asy-Syakirin Desa Piasan, Kecamatan Siantan Utara, Kabupaten Kepulauan Anambas. Minggu (25/02/2024).


Ependi Pengurus masjid Asy-Syakirin mengatakan, pohon kurma yang tumbuh di samping kanan area tempat wudhu masjid itu, telah ada kurang lebih sekitar enam bulan.


"Pohon kurma ini tumbuh tanpa kita sadari, tahu - tahu sudah ada terlihat tunasnya keluar dan kini diperkirakan tinggi ukurannya sudah mencapai hampir ½ meter," Ucap Ependi saat ditemui yang hendak memukul beduk tanda masuk salat Zuhur.


Lanjut ia, kemungkinan pohon kurma itu, tumbuh pada masa Bulan Ramadhan tahun 2023 lalu.


"Di saat bulan suci Ramadhan, banyak masyarakat di sini melaksanakan buka puasa bersama di Masjid. Mereka sering kali membawa kue, minuman dan juga buah kurma untuk berbuka puasa. Mungkin biji kurma sering mereka buang disekitaran area tersebut, sehingga tanpa kita sadari biji kurma itu tumbuh hingga sampai saat ini. Sqemoga saja nantinya pohon kurma ini bisa tumbuh bertahan lama dan dapat berbuah serta menjadi daya tarik tersendiri di masjid Asy-Syakirin Desa Piasan ini", Harapnya 




Yuni S 



Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan

Sekianlah artikel Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Sudah dibaca Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2024/02/unik-pohon-kurma-tumbuh-di-halaman.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Unik, Pohon Kurma Tumbuh Di Halaman Masjid Asy-Syakirin Desa Piasan"

Posting Komentar