Judul : Listrik Tiba-tiba Padam, PLN Tarempa Langsung Benahi Masalah
link : Listrik Tiba-tiba Padam, PLN Tarempa Langsung Benahi Masalah
Listrik Tiba-tiba Padam, PLN Tarempa Langsung Benahi Masalah
![]() |
Petugas saat lakukan perbaikan- |
ANAMBAS I KEJORANEWS.COM : Menerima laporan dari warga Desa Sritanjung bahwasanya arus listrik di desa nya telah padam, Unit Layanan Pelanggan ( ULP ) PLN Tarempa Kabupaten Kepulauan Anambas cepat tanggap dan mencari permasalahan padamnya arus listrik warga tersebut.
Aldo supervisor PLN Tarempa mengatakan bahwa setelah pihaknya dapat laporan dari warga Desa Sritanjung sekitar lukul 09.00 WIB Senin, (23/8/2021), petugas lapangan langsung meluncur ke Tempat Kejadian Perkara (TKP) di area Trafo.
" Setelah kami cek, ternyata ada kabel penghantar arus listrik Jaringan Tegangan Rendah (JTR) yang terbakar, " ucapnya melalui pesan Whatsapp kepada awak media.
Lanjutnya, setelah pihaknya melakukan perbaikan selama lebih kurang 1,5 jam, jaringan listrik sudah kembali menyala.
( Yuni S)
Listrik Tiba-tiba Padam, PLN Tarempa Langsung Benahi Masalah
Sekianlah artikel Listrik Tiba-tiba Padam, PLN Tarempa Langsung Benahi Masalah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Sudah dibaca Listrik Tiba-tiba Padam, PLN Tarempa Langsung Benahi Masalah linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2021/08/listrik-tiba-tiba-padam-pln-tarempa.html
0 Response to "Listrik Tiba-tiba Padam, PLN Tarempa Langsung Benahi Masalah"
Posting Komentar