Judul : Wabup dan Forkominda Anambas Ikuti Upacara Peringatan Harlah Pancasila
link : Wabup dan Forkominda Anambas Ikuti Upacara Peringatan Harlah Pancasila
Wabup dan Forkominda Anambas Ikuti Upacara Peringatan Harlah Pancasila
Wabup, Sekda dan Forkominda- |
Dalam upacara peringatan yang dipusatkan di Gedung Pancasila di Jakarta, dengan tema " Pancasila Dalam Tindakan, Bersatu Untuk Indonesia Tangguh" Presiden RI, Joko Widodo bertindak sebagai Inspektur upacara.
Wakil bupati Anambas dan Forkominda mengikuti upacara secara virtual di Ruang Media Center Kantor Bupati Kepulauan Anambas, Pasir Peti. Selasa ( 1/6/2021).
Dalam amanatnya Presiden RI Joko Widodo mengajak seluruh aparat pemerintahan, tokoh agama, tokoh masyarakat, para pendidik, kaum profesional, generasi muda Indonesia dan seluruh rakyat Indonesia untuk bersatu padu dan bergerak aktif memperkokoh nilai-nilai Pancasila dalam mewujudkan Indonesia Maju.
"Selamat Memperingati Hari Lahir Pancasila, selamat membumikan pancasila dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara" tutupnya.
Kegiatan yang diikuti oleh masing- masing pemerintah daerah secara virtual tersebut tetap menerapkan Protokol Kesehatan Covid-19.
( Yuni S)
Wabup dan Forkominda Anambas Ikuti Upacara Peringatan Harlah Pancasila
Sekianlah artikel Wabup dan Forkominda Anambas Ikuti Upacara Peringatan Harlah Pancasila kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Sudah dibaca Wabup dan Forkominda Anambas Ikuti Upacara Peringatan Harlah Pancasila linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2021/06/wabup-dan-forkominda-anambas-ikuti.html
0 Response to "Wabup dan Forkominda Anambas Ikuti Upacara Peringatan Harlah Pancasila"
Posting Komentar