Judul : Kapolres AKBP Alim Resmikan Kampung Tangguh Nusantara di Bangun Jaya
link : Kapolres AKBP Alim Resmikan Kampung Tangguh Nusantara di Bangun Jaya
Kapolres AKBP Alim Resmikan Kampung Tangguh Nusantara di Bangun Jaya
![]() |
AKBP Alim dan H. Saply TH |
Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolres Mesuji AKBP Alim,S.H.,S.IK, Bupati Mesuji H.Saply,TH, Camat Tanjung Raya, aparatur desa, bhabinkamtibmas Tanjung Raya beserta Anggota TNI dan para tokoh masyarakat Kecamatan Tanjung Raya.
"Peresmian Kampung tangguh di Desa ini tentunya tidak lepas dari untuk menangani situasi pandemi covid 19 khususnya di wilayah Kabupaten Mesuji, kita berkoordinasi dengan aparatur desa dalam pembentukan Kampung tangguh tersebut dan Alhamdulillah hari ini kita bisa bersama-sama dapat meresmikan Kampung tangguh yang nantinya bisa di gunakan, apa saja fasilitas yang sudah ada untuk menangani situasi pandemi Covid 19 yang masih berlangsung, seperti halnya dengan membuat ketersediaan ketahanan pangan, posko covid-19, posko kesehatan, rumah isolasi, yang nantinya bisa digunakan oleh masyarakat, ", ujar Kapolres Mesuji
Selanjutnya Polres Mesuji akan berkordinasi dengan aparatur desa-desa yang ada di wilayah Kabupaten Mesuji untuk membentuk Kampung tangguh lebih banyak laki di wilayah Kabupaten Mesuji Lampung.
![]() |
(M.Sagiman)
Kapolres AKBP Alim Resmikan Kampung Tangguh Nusantara di Bangun Jaya
Sudah dibaca Kapolres AKBP Alim Resmikan Kampung Tangguh Nusantara di Bangun Jaya linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2021/02/kapolres-akbp-alim-resmikan-kampung.html
0 Response to "Kapolres AKBP Alim Resmikan Kampung Tangguh Nusantara di Bangun Jaya"
Posting Komentar