Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji

Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji - Hallo sahabat Malaysia dan Sekitarnya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artis, Artikel Berita, Artikel Budaya, Artikel Kabar, Artikel Malaysia, Artikel Melayu, Artikel News, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Singapore, Artikel Singapura, Artikel Sosial, Artikel Terbaru, Artikel Terkini, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji
link : Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji

Baca juga


Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji

Peserta Pengajian di Masjid Hasanah
BINTAN I KEJORANEWS.COM :  Bupati Bintan H. Apri Sujadi, S.Sos secara resmi menerapkan Program Gerakan Masyarakat Maghrib Mengaji di Kabupaten Bintan. Penerapan program tersebut sudah dimulai per 1 November 2018.

Saat berkunjung ke Mesjid Al Hasanah, Sei. Datuk Kijang Kota, Kec Bintan Timur, Kamis (1/11/2018) malam. Bupati Bintan H Apri Sujadi, S.Sos dan Ketua TP PKK Kabupaten Bintan Ibu Hj Deby Maryanti turut melantunkan ayat-ayat suci Al-Qur'an bersama ribuan anak-anak. 

" Kita mulai menerapkan program ini, per November 2018. Anak-anak akan beraktivitas setiap pekan malam Jum'at, untuk bersholawat dan mengaji bersama-sama di mesjid/mushola disekitar lingkungannya, " ujarnya.
Bupati Menyalami Warga yang Ikut Pengajian

Menurutnya, dengan penerapan program tersebut maka setidaknya akan ada 36.250 anak yang akan mengaji di 395 mesjid/mushola yang ada di Kabupaten Bintan. 

" Kita menggalakkan agar anak-anak gemar mengaji. Saat ini, anak-anak hanya mengaji untuk mendapatkan formalitas agar bisa masuk sekolah SMP, lalu sesudahnya tidak mengaji lagi. Budaya mengaji ini yang akan kita terapkan, kita ingin anak-anak Bintan mampu mencintai dan mengaji Al Qur'an seperti budaya Melayu kita dahulu, " tutupnya.

Mdc


Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji

Sekianlah artikel Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Sudah dibaca Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2018/11/setiap-kamis-malam-36250-anak-bintan.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Setiap Kamis Malam, 36.250 Anak Bintan Bersholawat dan Mengaji"

Posting Komentar