Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup

Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup - Hallo sahabat Malaysia dan Sekitarnya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artis, Artikel Berita, Artikel Budaya, Artikel Kabar, Artikel Malaysia, Artikel Melayu, Artikel News, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Singapore, Artikel Singapura, Artikel Sosial, Artikel Terbaru, Artikel Terkini, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup
link : Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup

Baca juga


Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup

Kolonel Laut (P) Tony Herdijanto
NATUNA I KEJORANEWS.COM : Memperingati Hari Ulang Tahun TNI ke 72, Lanal Ranai menggelar turnamen volley ball. Kegiatan yang diberi nama Danlanal Cup itu diikuti 8 klub Voly dari Perwakilan TNI,Polres dan Satpol PP Natuna.


Komandan Pangkalan TNI AL Ranai, Kolonel Laut (P) Tony Herdijanto kepada wartawan disela-sela kegiatan menyampaikan, setiap matra TNI di Natuna melaksanakan kegiatan masing- masing dalam memperingati HUT TNI tahun ini, sementara untuk Lanal selain mengadakan turnamen volley ball, juga akan melaksanakan tasyakuran do'a bersama.

"Turnamen ini kita laksanakan dengan target seminggu, tasyakuran akan kita laksanakan sehari sebelum hari H (4/10/2017)," ujar Danlanal.

Danlanal menambahkan, Turnamen volley ball akan dijadikan  agenda rutin, dengan melibatkan masyarakat umum. Diharapkan melalui turnamen ini akan semakin mempererat silaturahmi antar institusi TNI, Polri dan Pemerintah Daerah.

"Dari umum kita undang klub Voly Satpol PP. Kita berharap kegiatan ini akan terus dilaksanakan setiap tahun," tanbah Danlanal.

Tampil pada hari pertama pembukaan turnamen bertemu tim dari Satrad 212 vs Polres Natuna, dan pada hari yang sama dipertandingan kedua  tim Lanal vs Kompi D.

Adw


Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup

Sekianlah artikel Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Sudah dibaca Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2017/09/sambut-hut-tni-ke-72-lanal-ranai-gelar.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Sambut HUT TNI ke 72, Lanal Ranai Gelar Volley Ball Danlanal Cup"

Posting Komentar