LAM Natuna Gelar Musda IV

LAM Natuna Gelar Musda IV - Hallo sahabat Malaysia dan Sekitarnya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul LAM Natuna Gelar Musda IV, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Artis, Artikel Berita, Artikel Budaya, Artikel Kabar, Artikel Malaysia, Artikel Melayu, Artikel News, Artikel Politik, Artikel Ragam, Artikel Singapore, Artikel Singapura, Artikel Sosial, Artikel Terbaru, Artikel Terkini, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : LAM Natuna Gelar Musda IV
link : LAM Natuna Gelar Musda IV

Baca juga


LAM Natuna Gelar Musda IV

Sekretaris LAM Natuna Drs. H. Ismail
Sitam Pimpin Musda IV
NATUNA I KEJORANEWS.COM : Keinginan dari Lembaga adat melayu Kepri Natuna agar Pemerintah Daerah dapat merealisasikan pembangunan Rumah Adat Melayu Natuna, hingga saat ini memang belum dapat direalisasikan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Natuna. Namun Sekretaris Daerah (Sekda) Natuna Wan Siswandi  mengaku pembangunan rumah adat tersebut telah ada dalam agenda Pemkab Natuna.


Hal tersebut disampaikan Sekda saat membuka Musyawarah Daerah IV Lembaga Adat Melayu Kepri Kabupaten Natuna di Gedung Sriserindit, Jum'at (25/8/2017) malam.

Dikatakan Wan Siswandi bahwa keinginan untuk mewujudkan pembangunan rumah adat tersebut telah ada dalam agenda Pemerintah, namun mengingat keterbatasan anggaran pemerintah daerah  maka dilakukan skala prioritas dari berbagai kegiatan.

""Semoga dapat terealisasi ,masih ada waktu menjelang 2019, kami mohon dukungan dan do'a sekalian hadirin," ujar Wan Siswandi.

Wan Siswandi mengakui keberadaan rumah adat melayu penting sebagai identitas daerah,namun diharapkan hal tersebut tidak mempengaruhi Musda yang akan dilaksanakan.

Sementara itu Ketua LAM Provinsi Kepri Datuk Stia Amanah  H. Abdul Rozak dalam sambutannya s lain menyampaikan ucapan terimakasih atas pelaksanaan Musda LAM Natuna, juga berharap agar Pengurus LAM Natuna tidak lalai untuk menyampaikan pertanggung jawaban organisasi selama ini.

"Musda merupakan bukti,mekanisme organisasi berjalan dengan baik,tapi jangan melupakan pertanggung jawaban kegiatan,itu harus tetap dilaksanakan," kata Datuk H. Abdul Rozak.

Dari 15 Pengurus LAM disetiap Kecamatan, hanya 9 Kecamatan yang hadir, sementara 6 Kecamatan lainnya berhalangan hadir karena keterbatasan transportasi. Ketua LAM Kabupatn Natuna, Datuk Setia Amanah H. Wan Zawali, dalam sambutannya menyampaikan bahwa Musda dilaksanakan secara mndadak karna terdesak oleh waktu Musda LAM Provinsi yang juga akan dilaksanakan dalam waktu dekat,sehingga diambil Kebijakan hanya Pengurus LAM dikrcamatan terdekar saja yang hadir.

"Kami menyesuaikan dengan akan dilaksanakannya Musyawarah LAM ditingkat Provinsi,jadi yang 6 krcamatan lain itu tak sempat diundang,tapi kami ucapkan terimakasih atas kehadiran hadirin sekalian,serta Pemerintah Daerah Natuna atas bantuan dan dukungannya terhadap pelaksanaan kegiatan ini," kata Datuk H. Wan Zawali.

Musda IV LAM Kepri Kabupaten Natuna akan memilih kepengurusan LAM Natuna untuk masa 5 tahun kedepan (2017-2022).  Hadir pada kesempatan tersebut Ketua DPRD Natuna Yusripandi, Sejumlah Pimpinan OPD dan FKPD Natuna,serta undangan penting lainnya.

Musda dilaksanakan selama 2 hari,dan akan dilakukan pengukuhan kepengurusan baru ,ketua Umum dan formatur pengurus lainnya pada hari Sabtu (26/8/2017).

Adw


LAM Natuna Gelar Musda IV

Sekianlah artikel LAM Natuna Gelar Musda IV kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Sudah dibaca LAM Natuna Gelar Musda IV linknya https://malaysiadansekitarnya.blogspot.com/2017/08/lam-natuna-gelar-musda-iv.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "LAM Natuna Gelar Musda IV"

Posting Komentar